RAKOR DARING KEMENPAN

oleh -
oleh
RAKOR DARING KEMENPAN 1

Kasongan,12/8/2020 (Dayak News). Kemenpan dan Reformasi Birokrasi Republik Indonesia Rabu (12/8/2020) melaksanakan Rapat Koordinasi (Rakor) Persiapan Evaluasi Reformasi Birokrasi,SAKIP dan Zona Integritas Tahun 2020.

Rapat dipimpin oleh Dra.Endang Purwaningsih,MAP selaku analis kebijakanan Madya Kemenpan-RB.

Rapat diikuti oleh Asisten III,Alpin Nor,Sekretaris Ispektorat Edy.Kuswanto,dan beberapa Kepala Bagian dilingkungan Sekda Katingan itu diikuti secara Daring dari ruang rapat bupati katingan.

Dalam arahannya Endang Purwaningsih berharap kepada semua Pemerintah Daerah harus menyiapkan sampel perangkat Daerah yang akan di evaluasi,paling sedikit 10 Perangkat katanya.

Rakor juga membahas persiapan serta tahapan-tahapan evaluasi.
dengan adanya evaluasi diharapkan 5 Tahun kedepan (2020-2024) setiap Kabupaten/ Kota diseluruh Indonesia dapat mencapai 3 sasaran yaitu,Birokrasi yang bersih dan akuntabel,Kapabel dan pelayanan yang prima.(PND/Den).

BACA JUGA :  PEMKAB GUNUNG MAS GELAR RAKORDAL SEKALIGUS KICK OFF RKPD

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *

No More Posts Available.

No more pages to load.