Cegah Kebakaran Hutan dan Lahan, Bhabinkamtibmas Polsek Cempaga Kembali Gencarkan Sosialisasi

oleh -
Cegah Kebakaran Hutan dan Lahan, Bhabinkamtibmas Polsek Cempaga Kembali Gencarkan Sosialisasi 1

Polres Kotim – Bhabinkamtibmas Desa Cempaka Mulia Barat, Polsek Cempaga, Polres Kotawaringin Timur (Kotim) Jajaran Polda Kalteng, Briptu Suyudi Amirudin Setiawan dengan semangat lakasanakan sosialisasi dan edukasi tentang larangan Karhutla kepada warga binaannya, Rabu (12-7-2022) pagi.

Kapolres Kotim AKBP Sarpani, S.I.K., M.M. melalui Kapolsek Cempaga Iptu Bambang Priyanto, S.H. Menerangkan, Kita harus belajar dari kejadian beberapa tahun silam dimana di pemberitaan nasional bahkan internasional sering termuat tentang terjadinya karhutla, jangan sampai negara kita malu di kancah dunia internasional.

“Maka dari itu kita harus gerak cepat dalam mensosialisasikan larangan membakar hutan dan lahan, selain melaksanakan atensi dari pimpinanan, tentunya kita juga sadar karhutla ini sangat banyak merugikan, dari pada menguntungkannya”, Tegas Bambang.

BACA JUGA :  Melalui Dokter Anak, Rumkit Bhayangkara Sosialisasi Pencegahan Penyakit Hepatitis Akut di Mapolda Kalteng

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *

No More Posts Available.

No more pages to load.