Hari Libur, Pondok Baca Kapal Polair Tetap Buka

oleh -
Hari Libur, Pondok Baca Kapal Polair Tetap Buka 1

Bengkirai- Ditpolairud Polda Kalteng Kapal Patroli Polisi XVIII-2005 terus bimbing anak-anak di bantaran Sungai Mentaya untuk tingkat kan minat baca dan tambah ilmu pengetahuan dengan cara belajar yang unik dan menarik,Sampit Kab.Kotawaringin timur. Minggu (28/11/2021) Pagi

Kapal Patroli Polisi XVIII-2005 yang sekarang sandar di pelabuhan di Desa Bengkirai merupakan salah satu trobosan Ditpolairud Polda Kalteng yang di jadikan Kapal Melek Huruf dan sarana tempat membaca dengan berbagai pilihan buku-buku serta tempat yang nyaman,unik dan menarik perhatian di Daerah Aliran Sungai (DAS) Mentaya.

“Dirpolairud Polda Kalteng Kombes Pol Pitoyo Agung Yuwono, S.I.K., M.Hum melalui Komandan Kapal 2005 Bripka Sunardi mengatakan,”kepada anak-anak pesisir sungai tepatnya Daerah Aliran Sungai (DAS) Mentaya yang memiliki minat baca di pesilahkan untuk datang ke Kapal Patroli Polisi XVIII-2005 untuk menambah ilmu pengetahuan,”tidak menutup kemungkinan anak-anak sekarang tidak dapat belajar dengan maksimal di karenakan situasi pandemi ini masih belum juga berakhir,”Ucap Sunardi.

Di dalam kegiatan ini juga kami terus menghimbau kepada seluruh masyarakat akan bahaya Virus Covid-19 yang masih belum juga berakhir tuntas secara penuh,”Jadi patuhi lah aturan yang di terapkan oleh pemerintah tentang protokol kesehatan dengan menggunakan masker apabila bepergian apalagi di tempat keramaian,”Tutupnya(Wansis)

BACA JUGA :  Membantu meringankan permasalahan kelangkaan minyak goreng, Polsek Antang Kalang mengadakan kegiatan Bazar Minyak Goreng.

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *

No More Posts Available.

No more pages to load.