Anggota Pospol Batu Agung Laksanakan Sambang Poskamling

oleh -
Anggota Pospol Batu Agung Laksanakan Sambang Poskamling 1

Kuala Pembuang (Dayak News) — Anggota Pospol Batu Agung Polsek Seruyan tengah Polres Seruyan melaksanakan kegiatan patroli sambang pos kamling, Rabu (13/9/2023).

Dalam kegiatan patroli anggota pospol itu bertujuan untuk meningkatkan keamanan dan kenyamanan di wilkum polsek Seruyan tengah khusus desa batu Agung kecamatan Seruyan tengah kabupaten seruyan.

AKBP AMPI MESIAS VON BULLOW S.I.K M.H melalui Kapolsek Seruyan tengah Ipda Bukhari Nataatmaja S.E mengatakan
menuturkan kegiatan patroli tersebut.

“Patroli ini tentunya untuk memberikan rasa aman dan nyaman kepada masyarakat,” terang Kapolsek.

Dalam melaksanakan kegiatan patroli sambang desa itu anggota Polsek Seruyan tengah menyampaikan pesan Kamtibmas.

“Kami berpesan kepada masyarakat untuk bersama-sama menjaga situasi Kamtibmas yang aman dan kondusif, ” Ungkap Kapolsek. (PR/Den)

BACA JUGA :  POLSEK DANAU SEMBULUH TIADA HENTI LAKUKAN GIAT YUSTISI DAN SOSIALISASI PROKES KEPADA MASYARAKAT

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *

No More Posts Available.

No more pages to load.