Sambangi Satpam yang Bertugas pada Objek Vital, Personil Satsampta Sampaikan Pesan

oleh -
Sambangi Satpam yang Bertugas pada Objek Vital, Personil Satsampta Sampaikan Pesan 1

Kuala Pembuang (Dayak News) — Regu Patroli Sat Samapta Polres Seruyan melaksanakan patroli terhadap objek vital dan tempat-tempat terjadinya rawan kejahatan (14/01/2025).

Kali ini Sat Samapta Polres Seruyan memberikan imbahuan kepada satpam untuk turut membantu Polri dalam menjaga Situasi Kamtibmas.

Anggota Sat Samapta juga melakukan himbauan kepada satpam bila terjadinya hal yang mencurigakan atau adanya aktivitas yang tidak wajar segera melaporkan ke Polres Seruyan melalui call center 110.

Langkah-langkah ini diharapkan dapat meningkatkan kewaspadaan dan menciptakan lingkungan yang aman dan terkendali. (PR/Den)

Simak berita dan artikel lainnya di Google News

BACA JUGA :  Saat Melakukan Patroli Pagi, Personel Satlantas Polres Seruyan Dapati Pengendara Motor Tak Pakai Helm Saat Berkendara

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *

No More Posts Available.

No more pages to load.