INTEGRASI TNI-POLRI POLRES SERUYAN

oleh -
INTEGRASI TNI-POLRI POLRES SERUYAN 1

Kuala Pembuang (Dayak News). Dalam rangka membangun Sinergritas dan Solidaritas TNI-Polri, Polres Seruyan dan TNI melaksanakan olahrga bersama, outbond dan menembak.

Kapolres Seruyan AKBP BAYU WICAKSONO, S.H.,S.I.K.M.Si menjelaskan bahwa, kegiatan olahraga bersama, outbond dan menembak tersebut bertujuan untuk meningkatkan kerja sama dan komunikasi antara TNI – Polri serta membangun kembali pemahaman jiwa korsa, sehingga Soliditas yang bersifat Fanatisme yang salah dapat di hindari dan di tinggalkan. Kemudian memperbaiki komunikasi internal antar institusi guna mendukung program pemerintah dalam upaya pengendalian Covid-19 serta menjaga kondusifitas Kamtibmas di kab. Seruyan.

“Kita ingin TNI-POLRI semakin solit dan kompak demi kemajuan, keamanan dan juga bisa mengendalikan masyarakat untuk mematuhi anjuran pemerintah terkait Covid 19 serta mendukung program pemerintah untuk peningkatan ekonomi khususnya di Kab. Seruyan” Ujarnya. (PR/Den)

BACA JUGA :  TIM PATROLI DIALOGIS POLRES SERUYAN SAMBANGI TOKO PERHIASAN

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *

No More Posts Available.

No more pages to load.