PAGI INI PERSONIL PENGAMANAN DAMPINGI PETUGAS DINKES CEK SUHU VAKSIN

oleh -

Kuala Pembuang, 30/01/2021 (Dayak News). Danru Regu I pengamanan Gudang Vaksin dampingi petugas Dinkes melaksanakan pengecekan suhu Vaksin Sinovac di Gudang Farmasi Dinkes Kab. Seruyan, Sabtu (30/01/2021) pagi.

“Tata cara penyimpanan vaksin sudah dipahami oleh petugas, dan Vaksin Covid-19 Sinovac disimpan dalam lemari pendingin khusus, terpantau suhu Vaksin hari ini 3,9 C – 4,1 C,” jelasnya.

“Perwira pengendali Pos Pam Vaksin IPDA Yudi Hermawan menambahkan Petugas setiap hari dengan rutin mengecek suhu tempat penyimpanan karena suhu refrigerator harus dijaga betul serta untuk mengantisipasi listrik padam kami juga sudah menyiapkan genset jika sewaktu-waktu ada pemadaman oleh PLN,” tutupnya. (PR/Den)

BACA JUGA :  ANGGOTA SATRESKRIM POLRES SERUYAN TETAP RUTINKAN CEK DAN KONTROL KETERSEDIAAN ALKES DI APOTEK KABUPATEN SERUYAN

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *

No More Posts Available.

No more pages to load.