Kuala Kurun (Dayak News) Dalam Rangka HUT-19 Kabupaten Gunung Mas berbagai kegiatan dilakukan dan pada upacara peringatan diberikan hadiah dan penghargaan diantaranya, Penyerahan hadiah lomba kebersihan dan keindahan kantor, lomba inovasi perangkat daerah, penyerahan buku Antologi (karya bersama) karya para pendidik se Kabupaten Gunung Mas, penyerahan sertifikat tanah aset Pemerintah Kabupaten Gunung Mas dari BPN sebanyak 28 buah, penyerahan secara simbolis mobil operasional kepada Dinas LHKP dan Satpol PP, sekaligus launching brand Pariwisata Gunung Mas yaitu “Excotic Gunung Mas”, yang dilaksanakan setelah upacara peringatan HUT Kabupaten Gunung Mas. Dan kegiatan upacara HUT ke-19 Gumas tersebut ditampilkan dalam gelery foto berikut (PR/AI)











