Satu orang warga di rawat di duga covid 19, Polsek Sematu Jaya ingatkan kepatuhan Prokes

oleh -
Satu orang warga di rawat di duga covid 19, Polsek Sematu Jaya ingatkan kepatuhan Prokes 1

Lamandau – Guna mencegah penyebaran Covid-19 di wilayahnya, personil Polsek Sematu Jaya, Polres Lamandau, Polda Kalteng, melaksanakan sosialisasi Protokol Kesehatan, Senin (22/11/2021).

Himbuan terkait Penerapan protokol kesehatan secara humanis disampaikan personel Polsek Sematu Jaya kepada warga masyarakat Purwareja, diminta kepada warga agar selalu mematuhi prokes, disiplin menggunakan masker, cuci tangan dengan sabun menggunakan air yang mengalir, menjaga jarak dan menghindari kerumunan saat berada di tempat keramaian.

Kapolsek Sematu Jaya Iptu Karno menyampaikan, kegiatan tersebut dilaksanakan mengantispasi penyebaran Covid 19 di wilayah Sematu Jaya, mengingat masih adanya warga yang terkonfirmasi positig covid 19, tambahnya.

“Bagi warga masyarakat yang sedang beraktifitas di luar rumah di himbau tetap menerapkan protokol kesehatan,” pungkasnya. (MP)

BACA JUGA :  Satsamapta Pam Dan Monitor Vaksinasi Di SDN 6 Nanga Bulik

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *

No More Posts Available.

No more pages to load.