Kapolsek Kapuas Timur Melakukan Koordinasi Dengan kepala Sekolah MI Nahdalatussalam Terkait Vaksinasi Usia 6 S/D 11 Tahun

oleh -

Polres Kapuas-Polsek Kapuas Timur,Kapolsek Kapuas Timur Eko Sutrisno SH.,M.M. Bersama Camat Kapuas Timur H.Syarifudin S.Kep.M.M. ,dr.Dwi Puspita Ratnawati Dan Aiptu Supramuji melaksankan koordinasi dengan kepala sekolah MI NAHDALATUSSALAM beralamat di jl.transkalimantan Km 11 sungai anjir Desa Anjir Serapat Tengah Kec.Kapuas Timur Kab.Kapuas. 10/01/2022 Pagi.Koordinasi Camat dan Kapolsek serta Pimpinan Puskesmas Kapuas Timur dengan Kepala Sekolah MI Nahdalatusalam Sdr.AMRULLOH di sambut dengan baik dan positif oleh pihak sekolah.Kepala sekolah menyampaikan kepada Camat,Kapolsek,dan pimpinan puskesmas terkait Vaksinasi di sekolah MI usia 6 s/d 11 tahun kami menyambut dengan baik dan sangat mendukung program pemerintah sebagai peryartan pembelajaran tatap muka di sekolah.dan pihak sekolah sudah menyampaikan ke Ortu murid untuk mengisi angket setuju atau tidak setuju untuk di vaksin. Beliau mengatakan,pihak sekolah akan mengadakan rapat dengan wali murid apa anaknya di perbolehkan apa tidak untuk vaksin.dan pihak Sekolah akan mensosialisasikan ke pada wali murid bahwa program vaksinasi ini merupakan program dari pemerintah dan merupakan syarat sebagai pembelajaran tatap muka di sekolah.Kepala sekolah juga berjanji untuk segera mungkin rapat dengan orang tua siswa dan akan menyampaikan hasil rapat tersebut ke pihak puskesmas,Camat dan polsek setempat. (MA)

BACA JUGA :  Puluhan Tahana Polres Kobar Jalani Tes Swab, Antisipasi Penyebaran Covid - 19

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *

No More Posts Available.

No more pages to load.