Kegiatan Patroli Rawan Pagi Polsek Baamang Dalam Rangka Harkamtibmas

oleh -

Kotim (08/12/2021) – Polsek Baamang jajaran Polres Kotim Polda Kalteng, laksanakan patroli rawan pagi dan dalam rangka Harkamtibmas di perumahan warga Kelurahan Baamang Tengah, Kecamatan Baamang, Kabupaten Kotim, Provinsi Kalteng.

Kapolres Kotim AKBP. Abdoel Harris Jakin,S.I.K, M.Si melalui Kapolsek Baamang AKP Ratno, S.H., M.M. menerangkan bahwa patroli rawan lagi tersebut dilaksanakan oleh Bhabinkamtibmas Baamang Tengah Aipda Arief Nugroho dengan sasaran kali ini adalah perumahan warga di jalan christopel mihing Kelurahan Baamang Tengah.

Pada saat melakukan Patroli diberikan himbauan kepada warga agar kewaspadaan di sekitar tempat tinggal lebih di tingkatkan, misalnya sebelum meninggalkan rumah agar dipastikan rumah sudah dalam keadaan terkunci dengan aman, jangan meninggalkan Api menyala atau Stop Kontak Listrik yang masih terpasang untuk menghindari terjadinya Tindak kejahatan ataupun bencana kebakaran.

“Keamanan dan kenyamanan dilingkungan ini merupakan tanggung Jawab kita bersama, oleh sebab itu kita bersama – sama kita jangan kondusifitas lingkungan khusus nya di tempat tinggal kita sendiri.” Jelas Kapolsek. (Sri4-Bmg)

BACA JUGA :  Polsek Kapuas Hilir Berikan Edukasi dan Sosialisasi Prokes Kepada Warga di Wilayahnya.

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *

No More Posts Available.

No more pages to load.