Kotim – Untuk memantau dan mengamankan kegiatan vaksinasi di Puskesmas Samuda Personil Polsek Jaya Karya antisipasi adanya kejahatan maupun penyebaran virus korona/covid 19 maka Personil Polsek Jaya Karya Polres Kotim Polda Kalteng ikuti dan amankan kegiatan, Selasa (07/12/2021).
Kegiatan Vaksinasi dari Puskesmas Samuda di dimulai dari jam 08.00 wib dan berakhir pukul 13.00 Wib.
Kapolsek Jaya Karya Iptu Triawan K mengatakan Tahapan awal pelaksanaan vaksinasi, terhadap warga penerima vaksin di lakukan secara tracing (pemeriksaan) dan cek tensi serta pendataan kemudian dilanjutkan suntik vaksin. Personil Polsek Jaya Karya menghimbau agar pelaksanaan sesuai dengan protokol kesehatan.smd
“dengan adanya apersonil kepolsiaian yang melaksanakan pengamanan diharapkan bisa memberikan rasa aman bagi masyarakat yang melalukan vaksinasi” ucap kapolsek.