Satlantas Polres Kobar Imbau Siswa SMK Harapan Pangkalan Bun Melalui Program “Police Door To Door School“

oleh -
Satlantas Polres Kobar Imbau Siswa SMK Harapan Pangkalan Bun Melalui Program “Police Door To Door School“ 1

Polres Kobar – Mengingat Pembelajaran di sekolah sekarang ini khususnya di Kabupaten Kotawaringin Barat tidak lagi menggunakan daring, Satlantas Polres Kobar lakukan Imbauan Protokol Kesehatan ke sekolah-sekolah.

Hari ini Senin (20/12/2021) sekira pukul 08.00 WIB. siswa-siswi SMK Harapan Pangkalan Bun kedatangan dari personel Satlantas Polres Kobar dengan program “Police Door To Door School”.

Dalam Kegiatan ini Ps.Kanit Kamsel Satlantas Polres Kobar Aipda Sigit menyampaikan pentingnya disiplin Prokes dalam aktivitas sehari-hari guna pencegahan Covid-19 dan ajakan sukseskan percepatan vaksinasi.

“ Selalu Jaga Kesehatan, meskipun kasus covid-19 sudah menurun kita tidak boleh lalai dalam melaksanakan protokol kesehatan,” ujarnya. (Erde)

BACA JUGA :  Patroli Rutin Dilaksanakan Personil Satlantas Polres Barito Utara untuk Antisipasi dan Cegah Tindak Kejahatan di Jalan

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *

No More Posts Available.

No more pages to load.