Jainuddin Berterima Kasih ke Bupati Kubar Atas Bantuan Pembangunan di Kampung Empas

oleh -
Jainuddin Berterima Kasih ke Bupati Kubar Atas Bantuan Pembangunan di Kampung Empas 3
Petinggi kampung Empas Jainuddin saat memberikan sambutan pada kunker Bupati ke Kecamatan Melak

Sendawar, (Dayak News) – Pemerintahan Kampung Empas, mengucapkan terima kasih atas Kunjungan Kerja (Kunker) Bupati Kutai Barat (Kubar) FX Yapan beserta rombongan di Kecamatan Melak.

Kunker Bupati kali ini, sekaligus Peresmian Pembangunan Yang Bersumber Dari Dana DD/ADK APBD Serta Pengukuhan Badan Permusyawaratan Kampung (BPK) di panggung Karang Temu Kecamatan Melak, Rabu (6/11/2024).

Dalam kesempatan tersebut Petinggi Kampung Empas Jainuddin, menyampaikan ucapan terima kasih kepada Pemerintah Kabupaten (Pemkab) Kubar, khususnya Bupati FX Yapan atas program pembangunan yang diberikan selama ini.

“Sejak 2016-2024 sangat banyak bantuan dan program pembangunan yang diberikan untuk Kampung Empas, baik bantuan yang melalui APBD maupun APBN,” ucap Petinggi.

Adapun pembangunan yang masuk di kampung Empas Pembukaan Badan Jalan Dalam Kampung, Peningkatan Badan Jalan, Pembangunan Jembatan Sungai Mahakam /Sirtu, Pembukaan Badan Jalan Usaha Tani, Pembangunan Rumah Teduh, Pembangunan Kantor Kampung.

Salah satu pembangunan yang ada di Kecamatan Melak, Kabupaten Kutai Barat, Kalimantan Timur adalah Program Padat Tunai Karya, Kampung Empas.

Jainuddin Berterima Kasih ke Bupati Kubar Atas Bantuan Pembangunan di Kampung Empas 4

“Semenisasi Jalan Pemandian Gemeriq, Semenisasi Jalan Pemandian Kelimbang, Pembangunan Kantor Kampung, Semenisasi Batas RT, Gapura Kantor Kampung, Rumah Pemandian Nabah Kelimbang, Rumah Pemandian Gemeriq, Semenisasi Jalan Pemandian Gemeriq, Pembangunan Teras Posyandu, Pembangunan Dapur Kantor Kampung, Semenisasi Jalan Pemandian Gemeriq, Pemeliharaan Jalan Dan Gang, Rekonstruksi Jalan Empas,” ucapnya.

“Rehab Ringan Kelas 1,2 Dan 3 (SDN 007), Semenisasi Halaman SDN 007, Rehab Mes Guru (SDN 007), Rehab Gedung Sekolah (TK Kristen Empas Terpadu), Rehab Gedung Sekolah (TK Kristen Empas Terpadu), Gedung Sekolah Q Ruang Kelas (TK Kristen Empas Terpadu), Perehaban 2 Ruang Kelas (TK Kristen Empas Terpadu),” pungkas Jainuddin.

BACA JUGA :  SIJAGO MERAH HANGUSKAN ASPOL BALIKPAPAN, KAPOLRES KUBAR SALURKAN BANTUAN

Program ini bertujuan untuk Pemberdayaan Masyarakat, beberapa pembangunan yang ada di Kecamatan Melak pada tahun 2020 antara lain, Pembangunan Tower Jaringan Listrik PLN Melak-MMB.

Pembangunan Masjid Nurul Huda yang ditandai dengan peletakan batu pertama pada awal tahun 2020. Masjid ini di bangun dijalan poros yang menghubungkan Kecamatan Melak Dan Sekolaq Darat.(Adv/Diskominfo/Kbr/JHY)

Simak berita dan artikel lainnya di Google News

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *

No More Posts Available.

No more pages to load.