MELALUI VIDIO CONFERENCE, POLRES SERUYAN IKUTI KEGIATAN ANEV MINGUAN GANGGUAN KAMTIBMAS OLEH MABES POLRI

oleh -
MELALUI VIDIO CONFERENCE, POLRES SERUYAN IKUTI KEGIATAN ANEV MINGUAN GANGGUAN KAMTIBMAS OLEH MABES POLRI 1

Kuala Pembuang (Dayak News) – Dalam rangka analisa dan evaluasi (Anev) Mingguan Gangguan Kamtibmas Polres Seruyan mengikuti kegiatan anev yang di selenggarakan oleh mabes Polri Selasa (17/1/2023) Pagi.

Kegiatan tersebut dilaksanakan secara daring melalui Vidio Conference (Vicon) dan di ikuti seluruh Polda dan Polres jajaran se-Indonesia.

Kapolres Seruyan AKBP Gatot Istanto, S.I.K. melalui Kabagops Kompol Suyono, S.E. menyampaikan kegiatan Vicon tersebut dilaksanakan dalam rangka Anev mingguan Gangguan Kamtibmas dan validasi data gangguan Kamtibmas pada aplikasi Dors.

“Hari ini Untuk mencocokan data ganguan Kamtibmas selama satu minggu terahir pada Aplikasi Dors, mabes Polri laksanakan Vicon” ujar Kabagos

Kabagops juga menyampaikan anev merupakan sarana kontrol monitoring serta pengendalian yang di laksanakn pimpinan atas kinerja Anggota.

Untuk itu, sambungnya “dengan dilaksanakan anev pimpinan dapat mengetahui kendala yang dihadapi dan sejauh mana hasil yang di capai ” pungkas Kabagos. (PR/Den)

BACA JUGA :  PERSONIL SAT BINMAS SAMBANG KAMTIBMAS DAN BERBAGI MASKER KEPADA MASYARKAT DI KAB.SERUYAN

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *

No More Posts Available.

No more pages to load.