Kuala Pembuang (Dayak News) – Personel Satuan Samapta Polres Seruyan Polda Kalteng Melaksanakan kegiatan pengecekan kendaraan dilanjuti dengan membersihkan Ranmor
Rabu (21/12/2022) Pagi
Personil Sat Samapta Polres seruyan melakukan pengecekan dan pembersihan ranmor R2 dimana kegiatan ini merupakan Hal Rutin yang dilakukan oleh personil sat samapta polres seruyan dalam rangka Menjaga Serta merawat iventaris Dinas Agar Terawat dan tetap Layak digunakan Untuk melaksanakan kegiatan Seperti Patroli Maupun Kegiatan Masyarakat seperti Natal Dan Tahun Baru ini
Kapolres Seruyan AKBP Gatot istanto, S.I.K, melalui Kasat Samapta Polres Seruyan Polda Kalteng AKP Harjanto mengatakan bahwa kegiatan Ini Merupakan Salah Satu bentuk kesiapan Anggota personil sat samapta Dalam Menghadapi Natal dan Tahun baru ini
“Dengan adanya pengecekan serta menjaga kebersihan kendaraan dinas seperti ini bertujuan untuk mengetahui kondisi fisik kendaraan yang akan digunakan sehingga saat digunakan tidak ada yang terkendala seperti patroli maupun kegiatan kegiatan lain nya.
Kasat Samapta Polres Seruyan Menghimbau
Kepada Seluruh Personil sat samapta polres seruyan agar selalu dapat merawat kendaraan dinas dengan baik Selalu Cek kondisi mesin Maupun kebersihannya Sehingga dapat menunjang kualitas kinerja aparat kepolisian sehari hari dalam rangka memberikan pelayanan kepada masyarakat. (PR/Den)