UNTUK MENJAGA KAMTIBMAS DI WILKUM POLSEK SERUYAN TENGAH ANGGOTA POLSEK SERTENG LAKSANAKAN KRYD

oleh -
UNTUK MENJAGA KAMTIBMAS DI WILKUM POLSEK SERUYAN TENGAH ANGGOTA POLSEK SERTENG LAKSANAKAN KRYD 1

Kuala Pembuang (Dayak News) — Anggota Polsek Seruyan Tengah melaksanakan Patroli Dialogis KRYD (Kegiatan Kepolisian Rutin Yang Ditingkatkan) dalam rangka Antisipasi Gangguan Kamtibmas di Daer ah Hukum Polsek Serteng terhadap daerah rawan kejahatan dan antisipasi balapan liar serta geng-geng motor, pada bulan Ramadhan Jum’at malam (20/05/2023)

Kegiatan ini dengan sasaran pertokoan, waralaba, objek vital dan daerah rawan kriminalitas di wilkum Polsek Seruyan Tengah

Kapolres Seruyan AKBP Ampi Mesias Von Bulow, S.I.K.,M.H Melalui Kapolsek Seruyan tengah Ipda Bukhari Nataatmaja S.E mengatakan,
dalam giat tersebut bentuk antisipasi atau pencegahan terhadap kejahatan jalanan seperti jamret atau kejahatan jalanan, perampokan, penipuan, pencurian dan antisipasi balapan liar serta mengedukasi masyarakat agar tidak percaya dengan berita-berita hoax di wilkum Polsek Seruyan Tengah.

Lokasi atau sasarannya tujuan Patroli KRYD objek vital adalah wilayah atau daerah yang rawan kejahatan dan antisipasi balapan liar serta daerah sering terjadinya kriminalitas atau Guantibmas di wilayah Kecamatan Seruyan Tengah.

Hasil yang ingin di capai dalam Patroli Dialogis tersebut terciptanya Daerah Hukum Polsek Serteng aman dan kondusif. (PR/Den)

BACA JUGA :  PANDEMI CORONA, POLRESTA SERUYAN BATASI WAKTU BESUK TAHANAN

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *

No More Posts Available.

No more pages to load.