Satlantas Polres Sukamara Intens Gelar Patroli Sasulivid Setiap Siang Maupun Malam Hari

oleh -
Satlantas Polres Sukamara Intens Gelar Patroli Sasulivid Setiap Siang Maupun Malam Hari 1

Polres Sukamara – Untuk menjaga keamanan ketertiban masyarakat (Kamtibmas) di wilayah Kabupaten Sukamara, Satlantas Polres Sukamara, Polda Kalteng rutin lakukan patroli, jumat (15/10/2021) siang.

Personil Satlantas Polres Sukamara melakukan patroli secara mobile menyasar objek vital dan keramaian, meningkatkan pelayanan dengan memeberikan imbauan kepada warga agar tetap patuh disiplin terapkan protokol kesehatan.

Selain berpatroli, personil patroli SatlantasPolres Sukamara juga menyambangi masyarakat yang berada diluar rumah serta menghimbau untuk mengikuti protokol kesehatan covid-19.

“Patroli ini dilakukan juga untuk mencegah aksi curanmor dan kejahatan lainnya, selain itu juga kami menghimbau yamasyarakat agar bersama menjaga saat siang maupun malam hari ini tanpa adanya gangguan. Dan patroli mobile yang dilakukan personil kami rutin digelar jauh-jauh sebelumnya,” ungkap Kasatlantas Polres Sukamara Iptu Dwi Agus Yustiaman.(AL)

BACA JUGA :  Regu Ops Yustisi Polres Sukamara Selalu Ingatkan Warga Disiplin Prokes

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *

No More Posts Available.

No more pages to load.