POLRES SERUYAN GELAR APEL DALAM RANGKA PENYALURAN BANTUAN SOSIAL KEPADA MASYARAKAT YANG TERDAMPAK COVID 19

oleh -
POLRES SERUYAN GELAR APEL DALAM RANGKA PENYALURAN BANTUAN SOSIAL KEPADA MASYARAKAT YANG TERDAMPAK COVID 19 1

Kuala Pembuang (Dayak News) – Pemberlakuan Pembatasan Kegiatan Masyarakat (PPKM) ini dilakukan pemerintah bertujuan untuk memutus penyebaran Covid 19, oleh karena itu Polres Seruyan Beserta Pemda dan Instansi terkait melaksanakan penyaluran bansos kepada masyarakat yang sedang melaksanakan Isoman, senin (19/07/2021)

Sebelum melaksanakan penyaluran Bansos tersebut Kapolres beserta Bupati Seruyan Yulhaidir melaksanakan apel penyerahan bansos di halaman Mapolres Seruyan. Kapolres Seruyan AKBP Bayu Wicaksono S.H.,S.I.K.,M.Si. mengatakan “dengan adanya bantuan yang diberikan oleh Pihak Kepolisian Seruyan kepada warga ini dapat meringankan beban masyarakat yang terdampak Covid-19 dalam mencukupi kebutuhan hidup khususnya dimasa pemberlakuan PPKM Darurat ini”.

Kegiatan dengan membagi-bagikan paket sembako ini merupakan Bakti Sosial Polri sebagai bentuk nyata kepedulian Polri terhadap warga miskin dan terdampak Covid-19. (PR/Den)

BACA JUGA :  TIM YUSTISI POLRES SERUYAN SASAR PASAR SAIK, BERIKAN HIMBAUAN PROKES

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *

No More Posts Available.

No more pages to load.