PERSONIL SAT BINMAS SAMBANG KAMTIBMAS DAN BERBAGI MASKER KEPADA MASYARKAT DI KAB.SERUYAN

oleh -
PERSONIL SAT BINMAS SAMBANG KAMTIBMAS DAN BERBAGI MASKER KEPADA MASYARKAT DI KAB.SERUYAN 1

Kuala Pembuang (Dayak News) – Personel Sat Binmas melaksanakan kegiatan Sambang Kamtibmas dan pembagian masker sebagai upaya pencegahan penyebaran Covid-19 di Jl Pemuda Kec.Seruyan Hilir Kab.Seruyan, Minggu Pagi ,(19/12/21).

Personil Sat Binmas dengan Sambang Kamtibmas dan Pembagian masker ini di lakukan sebagai upaya menekan penyebaran Covid-19 dan memberikan edukasi kepada masyarakat tentang taat protokol kesehatan terutama dengan selalu memakai masker.

Kapolres Seruyan AKBP Bayu Wicaksono S.H., S.I.K., M.Si., melalui Kasat Binmas IPTU Eko Muji Hartono menjelaskan Personil Binmas Selain membagi masker memberikan himbauan Kamtibmas kepada masyarakat dan protokol kesehatan dengan melaksanakan 5M yaitu mencuci tangan, memakai masker dan menjaga jarak serta menghindari kerumunan dan membatasi mobilitas untuk mencegah penyebaran Covid-19 di Kab.Seruyan. (PR/Den)

BACA JUGA :  POLSEK SERUYAN HILIR LAKSANAKAN PENGAMANAN OBJEK VITAL DI LOKASI TEMPAT WISATA

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *

No More Posts Available.

No more pages to load.