TERJAMINNYA KEAMANAN, KETERTIBAN DAN KESELAMATAN PEJALAN KAKI DAN PENGENDARA, BAMIN SPKT III POLRES SERUYAN LAKSANAKAN PENGATURAN LALU LINTAS DI SIMPANG 4 (EMPAT) JALUR ANAK PELAJAR SMAN 1 KUALA PEMBUANG

oleh -
TERJAMINNYA KEAMANAN, KETERTIBAN DAN KESELAMATAN PEJALAN KAKI DAN PENGENDARA, BAMIN SPKT III POLRES SERUYAN LAKSANAKAN PENGATURAN LALU LINTAS DI SIMPANG 4 (EMPAT) JALUR ANAK PELAJAR SMAN 1 KUALA PEMBUANG 1

Kuala Pembuang (Dayak News) – Bamin SPKT III Polres Seruyan Laksanakan Pengaturan lalu lintas di simpang 4 (empat) jalur anak pelajar SMAN 1 Kuala Pembuang.

Ka SPKT Polres Seruyan Ipda Sunarto, melalui Bamin SPKT III Polres Seruyan Laksanakan Pengaturan lalu lintas di simpang 4 (empat) jalur anak pelajar SMAN 1 Kuala Pembuang. (09/10/2021).

Dalam pelaksanaannya, Bamin SPKT III Polres Seruyan melaksanakan pengaturan lalu lintas bagi pengendara motor, maupun pejalan kaki, khususnya adalah anak-anak SMAn 1 Kuala Pembuang yang akan menuju sekolah.

Hal ini dilakukan, Masyarakat Kuala Pembuang, khususnya anak-anak Pelajar, merasa aman dan nyaman pada saat melintasi daerah rawan terjadinya kecelakaan lalu lintas tersebut. (PR/Den)

BACA JUGA :  SIAGA PERLU, KAPOLRES SERUYAN RAPAT TINGKATKAN KEAMANAN ANTISIPASI UNRAS

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *

No More Posts Available.

No more pages to load.