KAPOLRES SERUYAN SAMBANGI BANDARA KUALA PEMBUANG

oleh -
oleh
KAPOLRES SERUYAN SAMBANGI BANDARA KUALA PEMBUANG 1

Kuala Pembuang, (DAYAK NEWS). Bandar Udara (Bandara) Kuala Pembuang merupakan salah satu gerbang keluar masuk barang dan orang melalui jalur udara.

Seperti yang di lakukan Kapolres Seruyan AKBP Bayu Wicaksono, S.H., S.I.K., M.Si melakukan sambang dan sekaligus pengecekan Posko pemberlakuan pembatasan kegiatan masyarakat (PPKM) yang sudah di resmikan Bulan lalu di Bandara Kuala Pembuang Kabupaten Seruyan Provinsi Kalteng. Selasa (02/03/2021) Pagi.

“Kami Buat Posko PPKM untuk memantau aktivitas di Bandara Kuala Pembuang untuk mencegah penyebaran Covid 19” Ujar Bayu.

Dirinya menambahkan, selain melaksanakan tugas jaga, Personel yang telah ditempatkan di Bandara juga kerap melaksanakan patrol di sekitar bandara guna mencegah terjadinya gangguan Kamtibmas khususnya saat kondisi ramai penumpang. (AR/Den)

BACA JUGA :  OPS KESELAMATAN TELABANG 2021 SAT LANTAS POLRES SERUYAN SELALU BERIKAN MASKER KEPADA WARGA YANG MELINTAS

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *

No More Posts Available.

No more pages to load.